Contoh Soal Renaissance

Contoh Soal RenaissanceIstilah Renaissance barasal dari bahasa Perancis yang berarti kebangkitan kembali. Orang yang pertama menggunakan istilah tersebut adalah Jules Michelet, sejarawan Perancis yang terkenal. Menurutnya, renaissance adalah periode penemuan manusia dan dunia serta bukan sekedar sebagai kebangkitan kembali yang merupakan permulaan kebangkitan modern. Bila dikaitkan dengan keadaan,renaissance adalah masa antara zaman pertengahan dan zaman modern yang dapat dipandang sebagai masa peralihan yang ditandai oleh terjadinya sejumlah kekacauan dalam bidang pemikiran.

Contoh Soal Renaissance


SOAL 1
Istilah renaissance berasal dari bahasa ….

SOAL 2
Sejarawan yang pertama kali menggunakan istilah tersebut adalah ….

SOAL 3
Dalam bidang filsafat, zaman renaissence kurang menghasilkan karya penting bila dibandingkaan dengan bidang seni dan sains. Namun di antara perkembangan itu terjadi perkembangan dalam bidang filsafat. Tokoh pertama filsafat modern adalah ….

SOAL 4
Ciri-ciri dari renaissance yang sangat penting adalah ….

SOAL 5
Ciri-ciri utama filsafat pada masa renaissance adalah ….

SOAL 6
Negara yang menggunakan kebudayaan renaissance adalah ….

SOAL 7
Aliran yang menetapkan kebenaran berpusat pada manusia pada masa renaissance ialah ….

SOAL 8
Kebudayaan renaissance berkembang pesat di negara Italia, dan menetapakan Italia sebagai tempat kelahiran dan pusat, kemudian renaissance melebarkan sayap ke negara ….

SOAL 9
Pada abad pertengahan, manusia dianggap kurang dihargai sebagai manusia. Kebenaran diukur berdasarkan ukuran ….

SOAL 10
Aliran yang memandang manusia bermartabat luhur, mampu menentukan nasib sendiri, dan dengan kekuatan sendiri mampu mengembangkan diri adalah ….

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel