Contoh Soal Pengertian dan Bentuk Ketimpangan Sosial

Contoh Soal Pengertian dan Bentuk Ketimpangan SosialKetimpangan muncul karena pembangunan di era globalisasi yang terlalu mengejar target pertumbuhan ekonomi dan abai terhadap kondisi sosio-struktural masyarakat. 
Andrinof A. Chaniago (2012) menguraikan sejumlah bentuk ketimpangan yang terjadi di Indonesia:
• Ketimpangan Penyebaran Aset di Kalangan Swasta
Walau sebagian besar penduduk Indonesia bekerja pada unit-unit Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK), namun kepemilikan aset justru sangat terkonsentrasi pada usaha berskala besar.
• Ketimpangan Ekonomi Antar Sektor
Sejak awal Orde Baru, perekonomian Indonesia mulai mengabaikan keseimbangan pembangunan yang bersifat lintas sektoral demi mengejar target pertumbuhan ekonomi dan peningkatan daya saing. Oleh karena itu, sektor industri padat modal dan industri-industri besar yang mempekerjakan buruh murah menjadi fokus pengembangan. Di sisi lain, sektor pertanian dan Usaha Mikro, Kecil, Menengah dan Koperasi (UMKMK), yang juga merupakan potensi ekonomi serta mampu mendorong pemerataan pembangunan, cenderung terabaikan.

Contoh Soal Pengertian dan Bentuk Ketimpangan Sosial


SOAL 1
Ketimpangan ialah buah dari …

SOAL 2
Perhatikan hal-hal berikut!
1) Pertumbuhan ekonomi
2) Pendapatan per kapita
3) Perilaku sosial individu
4) Corak ekonomi tradisional
Ketimpangan muncul karena para pengambil kebijakan cenderung menganggap bahwa tujuan utama pembangunan ialah ….

SOAL 3
Ketimpangan merupakan akibat dari kegagalan pembangunan di era globalisasi untuk memenuhi kebutuhan fisik dan psikis warga masyarakat. Definisi ini dikemukakan oleh ….

SOAL 4
Mengutip pendapat Jonathan Haughton-Shahidur R. Khandker, ketimpangan sosial dapat dimaknai sebagai bentuk-bentuk ….

SOAL 5
Ketimpangan merupakan suatu hal tak terhindarkan ketika suatu negara berupaya melakukan ….

SOAL 6
Pernyataan berikut yang tidak menggambarkan realitas ketimpangan dalam masyarakat ialah ….

SOAL 7
Berikut adalah bentuk ketimpangan menurut Andrinof A. Chaniago (2012), kecuali ….

SOAL 8
Sejak awal Orde Baru, perekonomian Indonesia mulai mengabaikan keseimbangan pembangunan yang bersifat lintas sektoral demi mengejar target ….

SOAL 9
Sektor industri padat modal dan industri andalan lainnya kebanyakan terkonsentrasi di Pulau ….

SOAL 10
Ketimpangan antara kawasan perkotaan dan pedesaan ditunjukkan oleh ….

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel