Contoh Soal Nasionalisme Cina

Contoh Soal Nasionalisme CinaCina adalah sebuah negara besar yang dihuni banyak penduduk dengan bentuk pemerintahan bersifat kekaisaran. Sejak masa peradaban Cina Kuno, wilayah ini diperintah oleh sebuah dinasti yang berganti seiring dengan konfrontasi yang dilakukan untuk mengambil alih kekuasaan. Nasionalisme di Cina mencuat pada masa dinasti terakhir Kekaisaran.

Contoh Soal Nasionalisme Cina


SOAL 1
Dinasti terakhir di Cina yang berasal dari Asia Tengah adalah….

SOAL 2
Perjanjian Nanking adalah kesepakatan akhir setelah terjadinya….

SOAL 3
Negara asing yang menderita kerugian dari berlangsungnya Perang Candu dengan Cina adalah….

SOAL 4
Salah satu kota di Cina yang diserahkan kepada Inggris di akhir Perang Candu ialah….

SOAL 5
Hung Hsiu Cuan adalah salah satu pemimpin pemberontakan rakyat Cina dengan landasan latar belakang pergerakannya berupa….

SOAL 6
Korea sebagai negara merdeka adalah salah satu poin dalam perjanjian pasca perang Cina-Jepang, yakni….

SOAL 7
San Min Chu I adalah pokok ajaran dari tokoh nasional Cina bernama….

SOAL 8
Bersatunya Cina Utara sebagai bagian dari Cina terjadi pada….

SOAL 9
Sepeninggal Sun Yat Sen pada periode kedua jabatan kepresidenannya, ia digantikan oleh….

SOAL 10
Dalam mempersatukan wilayah di Cina, Chiang Kai Sek dibantu oleh agen intelijen komunis. Salah satu agen yang kemudian membelot dan menggulingkannya adalah….

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel