Contoh Soal Kerajaan Siak Sri Indrapura

Contoh Soal Kerajaan Siak Sri IndrapuraSiak Sri Indrapura dimaknai sebagai pusat kota raja yang taat beragama jika diartikan berdasarkan bahasa Sansekerta. Hal ini tidak lepas dari penduduk asli Siak yang umumnya adalah ahli – ahli agama Islam. Nama Siak sendiri merujuk kepada sebuah wilayah di antara Pakistan dan India. Masyarakat Siak dikaitkan dengan bangsa Asii, masyarakat nomaden yang disebutkan dalam sejarah Romawi. Karenanya sampai saat ini masih dijumpai masyarakat terasing di hilir sungai Siak yang disebut sebagai orang Sakai.

Contoh Soal Kerajaan Siak Sri Indrapura


SOAL 1
Kata ‘Siak’ berasal dari wilayah yang terletak di ….

SOAL 2
Kerajaan Siak Sri Indrapura didirikan oleh ….

SOAL 3
Kerajaan Siak Sri Indrapura didirikan oleh Sultan yang berasal dari ….

SOAL 4
Wilayah di luar pulau Sumatera yang menjadi salah satu wilayah kekuasaan Siak Sri Indrapura terletak di ….

SOAL 5
Potensi terbesar dari Kerajaan Sri Siak Indrapura adalah ….

SOAL 6
Pelabuhan kerajaan Siak Sri Indrapura menjadi penghubung dalam perdagangan antara Belanda dan ….

SOAL 7
Wilayah kerajaan yang lepas dari Siak Sri Indrapura adalah ….

SOAL 8
Perjanjian Belanda – Siak Sri Indrapura yang menghilangkan kedaulatan kerajaan berlangsung pada ….

SOAL 9
Perjanjian Inggris – Belanda yang semakin mempersempit kekuasaan Siak Sri Indrapura dikenal dengan ….

SOAL 10
Sultan terakhir dari Siak Sri Indrapura yang menyatakan bergabung dengan NKRI adalah ….

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel