Contoh Soal Organisasi Gerakan Non-Blok
Contoh Soal Organisasi Gerakan Non-Blok - Istilah ‘Non-Blok’ diperkenalkan pertama kali oleh Perdana Menteri India Pandit Jawaharlal Nehru dalam pidatonya di Sri Lanka pada tahun 1953.
SOAL 1
Pidato PM India yang menggunakan istilah ‘Non-Blok’ pertama sekali disampaikan di ....
SOAL 2
Tahun 1955 di Bandung adalah momen terbentuknya gerakan Non-Blok. Momen yang dimaksud adalah ....
SOAL 3
Pemimpin-pemimpin dunia yang menjadi pelopor berdirinya Gerakan Non-Blok adalah sebagai berikut, kecuali ....
SOAL 4
Dokumen Brioni sebagai salah satu dasar berdirinya Gerakan Non-Blok ditandatangani pada tahun ....
SOAL 5
Gerakan Non-Blok mengacu pada kondisi dunia saat berlangsungnya ....
SOAL 6
Syarat untuk bergabung ke dalam Gerakan Non-Blok adalah sebagai berikut, kecuali ....
SOAL 7
Anggota awal organisasi Gerakan Non-Blok berjumlah ....
SOAL 8
Tradisi Ketua di Organisasi Gerakan Non-Blok dijabat oleh ....
SOAL 9
Guncangan di organisasi Non-Blok terjadi ketika berlangsungnya peristiwa ....
SOAL 10
Gerakan Non-Blok melakukan upaya mediasi untuk peristiwa-peristiwa berikut, kecuali ....