Contoh Soal Identifikasi Teks Tanggapan Kritis

Contoh Soal Identifikasi Teks Tanggapan KritisSetelah mendapatkan pembahasan-pembahasan lebih jauh mengenai teks tanggapan kritis, sekarang kita akan membahas topik yang berhubungan dengan kekurangan dalam teks yaitu cara mengidentifikasi kekurangan teks tanggapan kritis. Langkah ini perlu dilakukan agar kita dapat mengetahui kekurangan-kekurangan yang terdapat dalam teks dari segi topik, struktur, dan ciri kebahasaan.
      Hal yang perlu diperhatikan dalam mengidentifikasi kekurangan teks tanggapan kritis adalah sebagai berikut.

Mari Kita Ulas

1. Kesesuaian topik dengan pembahasan teks
Dalam hal ini, kita harus sesuaikan isi teks keseluruhan dengan topik atau tema yang diangkat. Jika teks ingin mengangkat topik “Hak Hewan”, berarti tanggapan yang disampaikan pun merupakan kritik terhadap hak hewan yang seharusnya dipenuhi oleh manusia.
2. Kesesuaian struktur teks
Sebagaimana telah disampaikan sebelumnya bahwa teks tanggapan kritis memiliki struktur berupa evaluasi yang memaparkan hal umum yang akan dikritisi, deskripsi teks yang berisi tanggapan disertai bukti dan fakta penguat tanggapan tersebut, dan penegasan ulang yang berisi keputusan yang diambil pengarang atau penanggap dari tanggapan yang telah disampaikan. Dalam mengidentifikasi kesalahan berdasarkan struktur, temukanlah kalimat atau paragraf yang tidak sesuai dengan bagian struktur. Perhatikan contoh berikut!
Dari contoh teks di atas, kita melihat ada kekurangan, yaitu ketidaksesuaian penyampaian pada struktur deskripsi teks yang seharusnya berisi inti permasalah yang ingin ditanggapi sedangkan dalam contoh di atas diawali oleh paragraf yang berupa pernyataan umum. Dengan demikian, akan lebih baik jika pembagian paragraf diubah menjadi seperti berikut ini.
3. Ketepatan ciri kebahasaan 
Setelah membaca teks di atas, kita menemukan beberapa kekurangan dalam hal ciri kebahasaan yaitu sebagai berikut.

Poin Penting

Hal yang perlu diperhatikan dalam mengidentifikasi kekurangan teks tanggapan kritis adalah sebagai berikut.

1. Kesesuaian topik dengan pembahasan teks

2. Kesesuaian struktur teks

3. Ketepatan ciri kebahasaan

Contoh Soal Identifikasi Teks Tanggapan Kritis

Dari uraian di atas, jelaslah bahwa internet memegang peranan penting dalam pergaulan seseorang sehingga sebaiknya para orang tua senantiasa mengawasi aktivitas anak mereka di dunia maya, tetapi tidak sampai melarang.
Kekurangan yang terdapat pada potongan teks di atas adalah ....
Dari uraian di atas, jelaslah bahwa internet memegang peranan penting dalam pergaulan seseorang sehingga sebaiknya orang tua senantiasa mengawasi aktivitas anak mereka di dunia maya, tetapi tidak sampai melarang.
Struktur teks tanggapan kritis yang memuat kalimat di atas adalah ....
Futsal merupakan salah satu jenis olahraga yang digandrungi berbagai kalangan usia. Mulai dari anak TK hingga orang dewasa begitu memfavoritkan olahraga yang satu ini. Selain terbilang olahraga ringan, futsal pun termasuk olahraga yang tidak akan terkendala cuaca. Tentu saja demikian sebab futsal dilakukan di dalam lapangan indoor
      Sebagai jenis olahraga, futsal tentu saja memberikan manfaat bagi tubuh. Manfaat tersebut antara lain dalam aspek fisik. Dengan berolahraga, metabolisme tubuh tentu akan berjalan baik sehingga badan akan lebih sehat dan bugar.
      Selain itu, manfaat futsal pun akan terasa dalam aspek psikis. Rutinitas bermain futsal membuat seseorang akan memiliki tingkat kecepatan berpikir yang tinggi. Hal itu disebabkan pada saat futsal, pemain dituntut untuk melakukan trik dan strategi tertentu agar dapat mengalahkan lawan.
      Akan tetapi, olahraga ini pun merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di Indonesia. Banyak publik figure yang dikabarkan meninggal dunia disebabkan telah bermain futsal.
Topik yang sesuai dengan teks tanggapan di atas adalah ....
Futsal merupakan salah satu jenis olahraga yang digandrungi berbagai kalangan usia. Mulai dari anak TK hingga orang dewasa begitu memfavoritkan olahraga yang satu ini. Selain terbilang olahraga ringan, futsal pun termasuk olahraga yang tidak akan terkendala cuaca. Tentu saja demikian sebab futsal dilakukan di dalam lapangan indoor
      Sebagai jenis olahraga, futsal tentu saja memberikan manfaat bagi tubuh. Manfaat tersebut antara lain dalam aspek fisik. Dengan berolahraga, metabolisme tubuh tentu akan berjalan baik sehingga badan akan lebih sehat dan bugar.
      Selain itu, manfaat futsal pun akan terasa dalam aspek psikis. Rutinitas bermain futsal membuat seseorang akan memiliki tingkat kecepatan berpikir yang tinggi. Hal itu disebabkan pada saat futsal, pemain dituntut untuk melakukan trik dan strategi tertentu agar dapat mengalahkan lawan.
Sebagai bagian deskripsi teks, penyebab kekurangan teks tanggapan kritis di atas adalah ....
Kalimat yang mengandung kekurangan disebabkan kata rujukan yang tidak tepat adalah ....
Berikut ini merupakan pemaparan tanggapan yang sesuai dengan topik “Keberadaan Internet di Sekitar Kita”, kecuali ....
(1) Meskipun kucuran dana dari pihak sekolah mengalir deras, seorang pemimpin organisasi yang baik akan memenuhi kebutuhan anggaran organisasinya dalam porsi yang wajar, yaitu tidak berlebihan dan tidak pula kekurangan. (2) Dana sisa yang tidak terpakai biasanya digunakan untuk hal lain yang lebih bermanfaat, seperti mendonasikannya kepada yang membutuhkan. (3) serta, ia pun selalu membuat pembukuan yang tepat dan sesuai dengan pengeluaran dan pemasukan yang apa adanya tanpa ada unsur curang sedikiit pun. (4) Hal itu pastinya akan membuat pihak sekolah bangga karena organisasi tersebut menggunakan dana dengan sebaik-baiknya tanpa ada unsur menghambur-hamburkan.
Pernyataan yang sesuai dengan teks di atas adalah sebagai berikut, kecuali ....
(1) Meskipun kucuran dana dari pihak sekolah mengalir deras, seorang pemimpin organisasi yang baik akan memenuhi kebutuhan anggaran organisasinya dalam porsi yang wajar, yaitu tidak berlebihan dan tidak pula kekurangan. (2) Dana sisa yang tidak terpakai biasanya digunakan untuk hal lain yang lebih bermanfaat, seperti mendonasikannya kepada yang membutuhkan. (3) serta, ia pun selalu membuat pembukuan yang tepat dan sesuai dengan pengeluaran dan pemasukan yang apa adanya tanpa ada unsur curang sedikiit pun. (4) Hal itu pastinya akan membuat pihak sekolah bangga karena organisasi tersebut menggunakan dana dengan sebaik-baiknya tanpa ada unsur menghambur-hamburkan.
Kalimat yang menunjukkan kekurangan teks karena penggunaan konjungsi yang tidak tepat adalah ....
(1) Dari penjelasan-penjelasan tersebut, jelaslah bahwa kunci keberhasilan seorang anak sangat bergantung pada peran ibunya dalam memotivasi dan mendorong anak untuk mewujudkan cita-citanya.
(2) Selain itu, sikap ibu yang baik pun akan berpengaruh sangat besar terhadap perkembangan pribadi seorang anak, baik fisik maupun psikis. 
(3) Anak akan merasa memiliki contoh teladan yang begitu tampak nyata di dekatnya, sehingga tidak perlu lagi mengidolakan orang lain. 
(4) Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa gambaran seorang anak akan dirinya ditentukan oleh interaksi yang dilakukan seorang ibu dengan anaknya.
Kalimat yang mengandung kekurangan dalam ciri kebahasaan adalah sebagai berikut, kecuali ....
Perhatikan kalimat-kalimat berikut! 
(1) Dari penjelasan-penjelasan tersebut, jelaslah bahwa kunci keberhasilan seorang anak sangat bergantung pada peran ibunya dalam memotivasi dan mendorong anak untuk mewujudkan cita-citanya.
(2) Selain itu, sikap ibu yang baik pun akan berpengaruh sangat besar terhadap perkembangan pribadi seorang anak, baik fisik maupun psikis. 
(3) Anak akan merasa memiliki contoh teladan yang begitu tampak nyata di dekatnya, sehingga tidak perlu lagi mengidolakan orang lain. 
(4) Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa gambaran seorang anak akan dirinya ditentukan oleh interaksi yang dilakukan seorang ibu dengan anaknya.
Jika kalimat-kalimat di atas disatukan menjadi sebuah paragraf, struktur yang memuat paragraf tersebut adalah ....

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel