Contoh Soal Akar-akar nasionalisme yang terkandung dalam Sarekat Islam, Indische Partij, dan Budi Oetomo

Contoh Soal Akar-akar nasionalisme yang terkandung dalam Sarekat Islam, Indische Partij, dan Budi OetomoOrganisasi Sarekat Dagang Islam (SDI) didirikan pada tahun 1911 di Kota Solo oleh Haji Samanhudi. Berdirinya organisasi ini dilatarbelakangi keinginan untuk mengadakan perlawanan kepada para pedagang Cina. Selain itu, juga bertujuan merebut front melawan semua penghinaan terhadap rakyat bumiputra. Misalnya, terhadap rencana krestenings-politiek (politik pengkristenan) dari Zending, penindasan, dan kesombongan sosial.

Contoh Soal Akar-akar nasionalisme yang terkandung dalam Sarekat Islam, Indische Partij, dan Budi Oetomo


SOAL 1
Organisasi Sarekat Dagang Islam (SDI) didirikan pada tahun …

SOAL 2
Berdirinya Sarekat Dagang Islam dilatarbelakangi keinginan untuk mengadakan perlawanan kepada …

SOAL 3
Yang dimaksud dengan krestenings-politiek ialah ...

SOAL 4
Yang bukan termasuk tujuan Sarekat Dagang Islam (SDI) adalah …

SOAL 5
Perubahan nama Sarekat Dagang Islam menjadi Sarekat Islam berlangsung di bawah kepemimpinan ...

SOAL 6
Indische Partij (IP) didirikan pada ...

SOAL 7
Als Ik eens Nederlander Was merupakan judul tulisan dari ...

SOAL 8
Budi Utomo didirikan pada ...

SOAL 9
Lambannya gerak organisasi Budi Utomo disebabkan oleh beberapa faktor, kecuali ….

SOAL 10
Yang dimaksud dengan Volksraad adalah ...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel