Contoh Soal Perkembangan Bidang Pendidikan semasa Demokrasi Terpimpin

Contoh Soal Perkembangan Bidang Pendidikan semasa Demokrasi TerpimpinMurid-murid sekolah lanjutan pertama dan tingkat atas pada tahun 1950-an jumlahnya melimpah dan berharap menjadi mahasiswa. Mereka ini adalah produk pertama dari sistem pendidikan setelah kemerdekaan. Universitas baru didirikan di ibukota propinsi dan jumlah fakultas ditambah meskipun kekurangan tenaga pengajar. Perguruan tinggi swasta semakin banyak, terutama tahun 1960. Ledakan populasi pendidikan tinggi ini disebabkan meluasnya aspirasi untuk menjadi mahasiswa.

Contoh Soal Perkembangan Bidang Pendidikan semasa Demokrasi Terpimpin


SOAL 1
Murid-murid sekolah lanjutan pertama dan tingkat atas jumlahnya melimpah pada tahun ….

SOAL 2
Perguruan tinggi swasta semakin banyak, terutama tahun ….

SOAL 3
Untuk memenuhi keinginan golongan Islam terhadap pendidikan tinggi maka didirikan ….

SOAL 4
Penambahan mahasiswa mencapai seratus ribu orang dengan perguruan tinggi 181 buah di tahun ….

SOAL 5
Bagi umat Kristen dan Katolik didirikan Sekolah Tinggi Theologia serta ….

SOAL 6
Pada tahun 1959, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dijabat oleh ….

SOAL 7
Sapta Usaha Tama meliputi beberapa hal, kecuali ….

SOAL 8
Pada tahun 1962, kurikulum SMP baru ditambahkan mata pelajaran ….

SOAL 9
Tentang penyelenggaraan seni dan olahraga ditentukan kewajiban mempelajari dan menyanyikan lagu nasional berjumlah ….

SOAL 10
Kelas Masyarakat memiliki waktu pendidikan ….

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel